Senin, 25 Mei 2009

biografi chapter 2 - perjalanan musik.

kelas 6, pertama kali irfan bermain musik di depan umum. pada perpisahan itu, ia dan vokalis DragoNSlayer sekarang, sarwo, menyanyikan lgu demi waktu kepunyaan ungu, diiringi gitar beberapa kawan-kawannya. dengan kaki gemetar ia melangkah ke depan panggung dan mulai bernyanyi...

***

bazar merah putih, SMP N 1 pangkalpinang. berawal dari temannya, gilank yg merupakan seorang vokalis band dan mengundurkan diri dari panggung. irfan pun ditunjuk untuk menggantikan gilank. dan lagu yang akan dinyanyikan lagi lagi adalah demi waktu. dan dengan kaki yg gemetar (lagi) ia menyanyikan demi waktu dengan (sedikit) sukses.
***
awalnya hanya iseng, tapi ia mencoba bergabung dgn sebuah band. CHILD BAND dgn formasi irfan dan gilank (vokalis), agus (gitaris), wahyu (bass), dan bobi (drum) ia menyanyikan lagu radja-cinderella pada acara pelepasan kakak kelasnya tahun 2006. tetapi ia kemudian mengundurkan diri dari band.
***
tahun 2009, ia kembali ke dunia musik. bergabung dgn Lucille band dgn formasi irfan dan sarwo (duet vokalis), fachrul (lead gitaris), ce2p (rhytm), tyo (bassis), dan dery (drummer). mereka sukses menjadi juara 3 di festival lomba band sekolah dgn lagu Valley of The Damned dari Dragonforce dan Kepompong dari sind3ntosca dgn aransemen rock dan mereka KECEWA karena hadiah lomba band sekolah tersebut hanya berupa buku tulis.
***
berbekal sedikit pengetahuan, pada januari 2009 ia belajar bermain bass hingga menjadi mahir. merasa tidak mendapat tempat di lucille band, ia memutuskan keluar dan merintis karirnya bersama sahabatnya, ibonx. ia mendirikan band bernama 9c roses dgn personil diyah-vokal, irfan-bass, rama-drum, david-keyboard, ibonx-rhytm, gilank-lead guitar. perlahan-lahan juga ia belajar gitar sejak februari 2009 dgn berbekal gitar bekas seharga 60 ribu yang dibeli dari tetangganya, niko dan buku gitar (yang sampai sekarang belum dikembalikan) yang ia pinjam dari kawan SD-nya, kukuh. setelah sebulan, akhirnya ia bisa dgn lancar bermain gitar karena bakatnya (huueekk...).
***
9c roses akhirnya bubar karena banyak kendala. seperti diyah sang vokalis cantik yang tidak diberikan izin oleh orangtuanya hingga rama yg mogok main. irfan pun belajar bermain keyboard secara otodidak dan ia akhirnya menguasainya stlh kurang lebih satu stngah bulan. ia pun bergabung kembali dgn lucille yg berganti nama mnjdi DragoNSlayer dgn sarwo-vokal, fachrul-lead, ce2p-rhytm, dery-drum, tyo-bass, dan irfan-keyboard dgn aliran alternative rock.

Tidak ada komentar: